Manfaat Buah Naga Bagi Kesehatan


Manfaat Buah Naga Bagi Kesehatan


Buah naga yang bernama latin Hylocereus undatus merupakan buah dari beberapa jenis kaktus dari Hylocereus dan Selenicereus yang berasal dari Meksiko, Amerika Tengah dan Amerika Selatan. kemudian buah ini menyebar ke asia hingga ke indonesia. di indonesia sendiri buah ini sangat mudah sekali dijumpai  di tempat pedagang buah. selain sangat segar di jadikan campuran es buah, buah ini juga banyak mengandung vitamin, rendah kalori, serta kandungan gizi yang baik bagi kesehatan tubuh.
Para Dokter sendiri sangat menganjurkan buah naga merah, sebagai buah konsumsi pada masa-masa penyembuhan suatu penyakit. Namun demikian, sebetulnya baik buah naga merah maupun putih sama-sama baik bagi kesehatan. Berikut ini beberapa manfaat dari buah naga:

  • Vitamin C, B1, B2, dan B3 yang terdapat pada buah naga dapat membantu menjaga kesehatan jantung.
  • Kalsium organik yang terkandung dalam buah naga dapat membantu mencegah penyakit osteoporosis atau pengapuran tulang
  • Kandungan antioksidan dan vitamin yang terdapat pada buah naga membantu Menjaga kesehatan dan stamina tubuh
  • Vitamin B3 yang terdapat pada buah naga mampu membantu menurunkan kadar kolesterol, tekanan darah tinggi batuk hingga asma
  • Kandungan vitamin kompleks pada buah naga dapat membantu menyembuhkan penyakit kanker
  • Glukosa yang terdapat pada buah naga mampu membantu menyembuhkan penyakit diabetes
  • Kandungan vitamin C yang sangat Tinggi pada buah ini, membantu menjaga kesehatan kulit
  • Beta-Karoten yang terkandung pada buah naga juga sangat bermanfaat untuk menjaga kesehatan mata

Itulah beberapa manfaat yang terkandung pada buah naga yang bisa di manfaatkan untuk kesehatan tubuh.

Belum ada Komentar untuk "Manfaat Buah Naga Bagi Kesehatan"

Posting Komentar

Berkomentarlah yang sopan ^_^

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel